Dalam rangka melestarikan kuliner tradisional dan makanan asli Indonesia, guru-guru SDIT Wahdatul Ummah Metro menggelar lomba memasak berbahan baku ubi.
Lomba yang digelar pada Sabtu, 18 Agustus di pelataran dan teras SDIT Wahdatul Ummah MEtro ini berjalan dengan lancar dan meriah.