Outbound Guru dan Staff SDIT WU : Pererat Ukhuwah Tinggalkan Komentar / berita, galerry, guru, outbond, Visi / Oleh sdit wu Sabtu, 7 Maret 2015 adalah hari bersejarah bagi semua guru dan staff SDIT Wahdatul Ummah Metro. Pasalnya, mereka melaksanakan Outbound bersama dalam rangka mempererat ukhuwah dan membentuk super tim yang tangguh. Berikut adalah foto-fotonya :